Ketua Umum HIPAKAD’63 R.SAMIYONO DJOKO. W, S.H : Konsolidasi Organisasi Menjadi Program Utama Tahun 2023

Diantaranya diakibatkan dari pengaruh globalisasi maka dari itu HIPAKAD’63 turut ambil bagian menjaga keutuhan NKRI melalui program karya nyata baik secara mandiri maupun kerja sama dengan Pemerintah Pusat maupun Daerah” pungkasnya

“Tentunya dinamika perubahan mempunyai konsekuensi logis disamping adanya peluang juga adanya kendala yang semua itu merupakan tantangan sehingga mau tidak mau harus kita hadapi.

Bacaan Lainnya

Apalagi ditahun 2023 ini kita diperhadapkan dengan tahun politik pasti akan berpengaruh terhadap stabilitas negara dan juga terhadap organisasi dimana anggota masing-masing sudah mempunyai pilihan politiknya” ungkap Djoko.

“Menghadapi tahun politik tahun 2023 menjelang Pemilu tahun 2024 ini terkait dukungan pada Pilres dan Pilkada dengan tegas DPP Hipakad’63 akan menentukan sikapnya melalui rapat pleno diperluas bersama Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) se Indonesia,

Kalau masing-masing pribadi silahkan saja, tetapi secara organisasi akan diputuskan melalui rapat, agar anggota organisasi tidak terpecah belah karena dukungan politik tersebut” Tegas Ketua Umum Hipakad’63 R.Samiyono Djoko. W, S.H yang juga sebagai Praktisi Hukum

Pos terkait