Olahraga Dan Jalan Sehat Bersama Dalam Rangka Dies Natalis Ke – 30 Madrasah Aliyah KH. Hasim Asy’ari Desa Sutojayan, Koramil 0818/07 Pakisaji Turut Menghadiri Kegiatan Jalan Sehat.

GAYABEKASI.ID | MALANG – Personel Koramil 0818/07 Pakisaji menghadiri olahraga dan jalan sehat bersama dalam rangka Dies Natalis Ke – 30 Madrasah Aliyah KH. Hasim Asy’ari Desa Sutojayan Kec. Pakisaji Kab. Malang, MInggu ( 29/22)

Olahraga jalan sehat bersama murid serta guru Madrasah Aliyah KH. Hasim Asy’ari Desa Sutojayan Kec. Pakisaji Kab. Malang dilakukan guna menjaga imunitas tubuh.
Danramil Pakisaji Kapten Caj Bambang menuturkan, “Jalan sehat dan olah raga

Bacaan Lainnya

bersama ini kita lakukan agar bisa menjaga kesehatan dengan baik dengan rutin berolahraga badan menjadi bugar serta terus mengedepankan protokol kesehatan di setiap kegiatan apapun,”jelas Danramil.

Jalan sehat adalah olahraga yang sangat populer serta murah meriah untuk membugarkan tubuh.

“Jika dilakukan rutin minimal 30 menit, ini juga dapat membantu menurunkan berat badan secara teratur, dan menghindarkan diri dari penyakit,” Pungkas Danramil.


Pos terkait