SMP MBS Bumiayu Raih Juara Umum Event Lomba National North Beach Olympiade Tahun 2023

Nadif Syarif (Kelas VII D), Reva Rizqi As-shafar (Kelas VIII C), dan M. Fathur Shiddiq (Kelas VII B), jelas Yuli Mulyani, S.Pd selaku Wakil Kepala SMP MBS Bumiayu. Mudir PPM MBS Bumiayu, Kyai Sutriyono, S.Ag sangat bangga dengan prestasi para santrinya.

“Hari ini kita kita bahagia karena menjadi Tuan Rumah Lomba National North Beach Olympiade dan hari ini pula SMP MBS Bumiayu mendapat berkah darinya menjadi Juara Umum setelah bertanding dengan 494 peserta.

Semoga ini merupakan awalan yang senantiasa memacu semangat dan melejutkan spirit para santri untuk semakin bersungguh-sungguh dalam mengasah dan memperdalam skillnya masing-masing sehingga ketika ada kompetisi lagi akan selalu siap bertarung dan pulang memnjawi jawara sang juara harapan semua”, ungkapnya.

Sementara itu, Ketua PDM Brebes, Drs.H.Joko Mulyanto, M.Pd yang membuka acara tersebut sekaligus memberikan sambutan memberikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan nasional tersebut .

“Kalian semua adalah siswa pilihan dari Brebes, Tegal, Pekalongan, Pemalang, Batang, Jakarta, Banjarnegara, Grobogan, Pati untuk menjadi seperti baja semakin dibakar semakin kuat dan menbara. Itulah kalian semua sudah dating menjadi jawara, tinggal bagaimana adu skill dan kecermatan.

Selamat bertanding, semoga anak-anakku semua kelak akan menjadi manusia pilih tanding yang kan selalu membawa nama harum bangsa negara, agama dan membanggakan orang tua”, ungkapnya.


Simber : Trauma Aziz-MPI PCM Bumiayu..

Pos terkait