Ini Kata, Bupati Pesisir Selatan Rusma Yul Anwar Pindah Partai ke PDI-P

GAYABEKASI.ID | PAINAN — Ketua Badan Pemantau Kebijakan Publik (BPKP) Wilayah Sumatera Barat Rahmadsyah, Menilai langkah Bupati Pesisir Selatan (Pessel) Rusma Yul Anwar, loncat pagar berpindah partai, dinilainya sebuah langkah bijak

Hal itu dilakukan Rusma Yul Anwar, sebuah bentuk kepeduliannya membangun Pesisir Selatan.

“Saya melihat, terobosan yang dilakukan Rusma Yul Anwar, membuktikan kalau ia peduli dengan rakyat dan daerah. Dan tidak haus akan jabatan”, kata Bj Rahmad,

Demikian Rahmadsyah acap di sapa dalam sebuah percakapan di celah-celah konfrensi PWI kota Bukittinggi. Sabtu.18/3.

Kalau ia (Rusma Yul Anwar) masih bercokol di partai yang mengusungnya sebagai Kepala Daerah, dipastikan daerah yang dipimpinnya tidak akan berkembang. Sementara Pessel membutuhkan anggaran belanja pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM) dan anggaran pembangunan fisik.

“Saya pastikan, kalau ia masih saja bertahan sebagai kader Partai Gerindra, partai yang pengusungnya sebagai Bupati, dapat dipastikan ia tidak akan mempu memenuhi hak-hak rakyatnya di bidang pembangunan SDM dan fisik. Saya yakin itu”, urai Bj Rahmat.

“Berangkat dari sini. Saya melihat Rusma Yul Anwar, tidak haus akan jabatan, apalagi partai PDIP yang dinaunginya sebagai ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) di Pessel, tidak familier dikalangan warga Pessel, bahkan di jauhi warga.

Pos terkait